Housekeeping.my.id –
Seorang pengerajin di Khan Younis, Gaza membuat lampion Ramadan dari kardus bantuan kemanusiaan untuk Gaza.
Hal itu dilakukannya untuk menghias kota dan membawa kebahagiaan bagi anak-anak sekitar.
Ia bekerja membuat lampion di tenda darurat yang terletak dekat dengan reruntuhan rumahnya.
Lampion dijual dengan harga yang terjangkau, karena rendahnya permintaan tahun ini.
Kurangnya bahan baku dan putusnya listrik akibat pemblokiran Israel menimbulkan hambatan bagi pekerjaannya.
Artikel ini Disadur Dari Berita : https://www.cnnindonesia.com/internasional/20250311202650-124-1207686/video-pengerajin-lampion-ramadan-hias-gaza-manfaatkan-kardus-bantuan